Peringatan Israj Mi'raj di SMK 1 Pangkep, Kacabdis Djumain: Pentingnya Nilai - Nilai Pendidikan Dibalik Israj Mi'raj

    Peringatan Israj Mi'raj di SMK 1 Pangkep, Kacabdis Djumain: Pentingnya Nilai - Nilai Pendidikan Dibalik Israj Mi'raj
    Peringatan Israj Mi'raj SMK 1 Pangkep, Kacabdis Djumain: Pentingnya Nilai - Nilai Pendidikan Dibalik Israj Mi'raj

    PANGKEP - Kepala Cabang Dinas Pendidikan ( Kacabdis) Wilayah 1X  Pangkep Djumain S.Pd. M.Pd kini menghadiri acara peringatan Israj Mi'raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1444 H/2023 H.

    Acara tersebut di gelar oleh  SMK 1 Kabupaten Pangkep  di Masjid Darul Ulum SMK 1 Pangkep. Rabu (22/2/2023) dengan menghadirkan pencerama dari Makassar ustad DR Ansar Taufik 

    Kacabdis Djumain yang ditemui di sesuai acara pelaksanaan kegiatan Israj Mi'raj mengatakan bahwa pentingnya nilai nilai pendidikan dibalik peringatan Israj Mi'raj

    Menurutnya bahwa Peringatan Israj Mi'raj yang digelar SMK 1 Pangkep ini dapat menjadikan Israj Mi'raj sebagai Inspirasi bagi Millenial dan untuk kita semua ummat Islam

    Menurutnya bahwa Isra’ Mi’raj menyimpan banyak hikmah dan ibrah sebab Isra’ adalah perjalanan Nabi Muhammad SAW dari Masjid al-Haram di Mekkah ke Masjid al-Aqsha di al-Quds, Palestina. Sedangkan Mi’raj adalah naiknya Rasulullah SAW menembus lapisan langit tertinggi.

    Di balik keagungan mu’jizat ini, ada nilai-nilai pendidikan yang patut untuk direnungkan dan diaplikasikan.

    Dia menegaskan bahwa peristiwa Isra’ Mi’raj adalah momen yang baik untuk memperkuat aqidah umat Islam. Para pendidik Muslim harus melahirkan manusia-manusia beradab,   Manusia-manusia yang keimanannya kepada Allah dan Rasul-Nya tidak menyisakan keraguan sedikitpun.

    Sementara itu Kepala SMK 1 Pangkep  Saharuddin Rahmat mengatakan bahwa siswa sebagai generasi bangsa, generasi Millenial harus tahu sedinimungkin dan makna yang terkandung dalam Israj Mi'raj,  

    Dia katakan,   Seperti dalam tema Peringatan Israj Mi'raj Nabi Muhammad SAW , 27 Rajab 1444 H/2023 M, di SMK 1 Pangkep ini"  Menjadikan Israj Mi'raj sebagai Inspirasi Millenial yang Unggul Bertaqwa" ujarnya

    Untuk itu kita hadirkan ratusan siswa dalam pelaksanaan kegiatan peringatan Israj Mi'raj dengan mendengarkan langsung dari ustad Dr Ansar Taufiq. ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    Herman Djide

    Herman Djide

    Artikel Sebelumnya

    Kabid Kebudayaan Dinas Pendidikan Pangkep...

    Artikel Berikutnya

    Dari Masjid ke Masjid, Kasat Samapta Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa
    Hendri Kampai: Pemimpin Inlander Selalu Bergantung pada Asing
    Kafilah Pangkep Sukses Raih 5 Besar MTQ  Sulsel di Bone, Bupati Muhammad Yusran Lalogau Beri Bonus
    SMK 1 Pangkep Gelar Porseni, Kacabdis Pendidikan Wilayh IX Pangkep: Tingkatkan Silaturahmi dan Asah Ketangkasan Bakat Peserta Didik
    Gubernur Sulsel Sudirman Serahkan Bantuan Keuangan 23 Milyar untuk Bupati Pangkep
    Semarak Penamatan Paud dan TK  Se-Kecamatan Balocci
    Aliri 2011 Sambungan Rumah Tangga, Bupati MYL Resmikan Sumber Air Bersih untuk Warga
    Sinergitas Personil Polsek Ma'rang Bersama  Koramil 1421-05/ Ma'rang,  Pengamanan Sholat Idul Fitri 1444 M/2023 M
    Khawatir Terjadi Pasang, Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah Pantau Debit Air Tabo Tabo dan Air Laut
    Bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau dan Forkopimda Pantau Banjir Disejumlah Titik di Pangkajene
    Ormas PKCM Kirim Ucapan ke Wakapolres Baru di Pangkep, Kompol Ashari: Terima Kasih dan Salam Buat Teman PKCM
    Masuki Detik Detik Pergantian Tahun, Kapolsek Labakang Iptu Jurnadi  Kerahkan Anggotanya Lakukan Pengamanan
    Jaga Kamtibmas Tetap Aman, Personil Samapta Polres Singkawang Laksanakan Patroli
    Dengan Patroli Blue Light,  Personil Polsek Labakkang Sasar Obyek Vital dan Pemukiman Warga
    Pencairan Dana Pendidikan Mahasiswa Terkesan Dipersulit, Panitia Salah Ada Sanggahan Mahasiswa Salah  Berkas Langsung Batal  Terima Dana Pendidikan
    Gelar Jum’at Curhat, Kapolsek Bungoro Andi Alamsyah Tampung Aspirasi Warga Desa Bulu Cindea.
    Bhabinkamtibmas Polsek Bungoro Aipda Ansar Karim Hadiri Giat Forum Konsultasi Publik Di Kelurahan Sapanang.

    Ikuti Kami