Di Tengah Kondisi Pandemi, Bundes Desa Batara Manfaatkan Lahan Tidur Tanam Jagung

    Di Tengah Kondisi Pandemi, Bundes Desa Batara Manfaatkan Lahan Tidur Tanam Jagung
    Desa Batara Labakkang kembangkan Jagung

    PANGKEP - Kepala Desa Batara Kecamatan Labakkang Kabupaten Pangkep bersama Babinsa, saat dihubungi disela sela kesibukannya pantau hasil panen jagung Kamis (7/7/2022).

    Kepala Desa Batara mengatakan bahwa sekarang ini yang harus di genjot yakni pemanfaatan lahan lahan perkebunan, jangan dibiarkan tertidur apalagi saat itu masih kondisi Pandemi Covid-19.

    " Kami bersama masyarakat melakukan penanaman jagung dan sekarang sudah ada hasilnya" ujarnya.

    Dia menjelaskan bahwa jagung ini bukan hanya buah nya saja di manfaatkan tapi biar kulit jagung tersebut dijadikan kompos, sementara batangnya diberikan pakan ternak sapi, semuanya bermanfaat.

    Untuk kepala Desa Batara ini mengajak rekan rekan kepala desa agar serius memanfaatkan lahan lahan tidur yang ada, ajak masyarakat untuk mengelolah lahan lahan yang ada, jangan biarkan tertidur ( Herman Djide)

    Herman Djide

    Herman Djide

    Artikel Sebelumnya

    Gali Potensi Wisata Kalabirang, KKNT Unhas...

    Artikel Berikutnya

    Kafilah Pangkep Sukses Raih 5 Besar MTQ...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Wilson Lalengke:  Disomasi Hendry Bangun, Dewan Kehormatan PWI Semakin Tidak Terhormat
    Sebut Penggelapan Dana Bantuan BUMN Rp. 2,9 Milyar Fitnah dan Plintiran, Jusuf Rizal Tertawakan Hendry Ch Bangun
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Sosialisasi Perizinan Usaha Simpan Pinjam oleh Koperasi
    Ultah Ketiga, KoReAn Gelar Silaturahmi Nasional dan Tegaskan Keotonomian Simpul Relawan

    Ikuti Kami