Bimtek SMKK Kurangi Dampak Pekerja Konstruksi, Diikuti 50 Peserta

    Bimtek SMKK Kurangi Dampak Pekerja Konstruksi, Diikuti 50 Peserta

    PANGKEP - - Sebanyak 50 peserta terdiri dari pengawas, konsultan, kontraktor, rekanan dan juga dari THL dinas PUPR mengikuti bimbingan teknis(Bimtek) sistem manajemen keselamatan kerja konstruksi (SMKK) .

    Pelatihan dilaksanakan selama lima hari, dipusatkan di Aula Hotel Mattampa Inn, tanggal 31 oktober - 4 November 2022.

    Pelatihan dibuka langsung oleh bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau(MYL).

    MYL menekankan agar peserta mengikuti pelatihan dengan serius, "Saya menitipkan pada program bimtek dapat diikuti secara baik, karena sebenarnya masih banyak sekali yang ingin ikut, tetapi belum memiliki kesempatan sama seperti kalian, "katanya.

    Kepala Balai konstruksi Wilayah VI Makassar yang diwakili oleh kepala seksi pelaksana, Affandi Andi Basri menjelaskan tujuan dari diadakannya Bimtek SMKK ini untuk menambah jumlah prtugas keselamatan konstruksi khususnya di Pangkep dan secara umum di Indonesia.

    "Paling tidak bisa mengurangi dampak kecelakaan pengerjaan konstruksi, itu yang utama. Sehingga, semua bisa memahami sistem manajemen konstruksi, "katanya.

    Nantinya peserta akan mendapatkan sertifikat pengakuan atas kelulusan dari kompetensi yaitu sertifikat petugas keselamatan konstruksi langsung dari Kementerian PUPR.

    "Sertifikat itu nantinya bisa digunakan untuk konstruksi resiko kecil dan resiko sedang. Bisa juga sebagai salah satu syarat tender pengadaan barang dan jasa. Sertifikat itu sangat berguna untuk syarat bekerja dan syarat pekerjaan tender, "tambahnya.(Herman Djide)

    pangkep sulsel
    Herman Djide

    Herman Djide

    Artikel Sebelumnya

    Struktur Susunan Kepengurusan MD KAHMI Pangkep...

    Artikel Berikutnya

    Acara Mappalili Tingkat Kabupaten Pangkep,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Ujian Nasional, Standar Kompetensi Minimal Siswa dan Cerminan Keberhasilan Guru
    Hendri Kampai: Koperasi Nasional, Dari Desa untuk Indonesia yang Lebih Berdikari
    Hendri Kampai: Saatnya Nikel Bicara! Mimpi Indonesia Menjadi Raja Komponen Kendaraan Listrik
    Jadikan 'Maung' Kendaraan Dinas Nasional, Presiden Prabowo Tunjukkan Konsistensi Cinta Produk Dalam Negeri
    Sinergitas Personil Polsek Ma'rang Bersama  Koramil 1421-05/ Ma'rang,  Pengamanan Sholat Idul Fitri 1444 M/2023 M
    Police Goes Go To School,  Kapolres Pangkep AKBP Ari Kartika Bakti Harapkan Pembinaan Anggota PKS dan Siswa Tertib Berlalu Lintas
    Khawatir Terjadi Pasang, Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah Pantau Debit Air Tabo Tabo dan Air Laut
    Jum'at Curhat,  Kapolres Pangkep Bersama Korban  Terdampak Bencana Angin Puting Beliung
    Bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau dan Forkopimda Pantau Banjir Disejumlah Titik di Pangkajene
    Ormas PKCM Kirim Ucapan ke Wakapolres Baru di Pangkep, Kompol Ashari: Terima Kasih dan Salam Buat Teman PKCM
    Polsek Ma'rang Gelar Apel Pengamanan Malam Takbiran Hari Raya Idul Fitri 1444 H
    Giat Balla Ewako, Bhabinkamtibmas Desa Kabba Kawal Bulan Imunisasi Anak Nasional
    Sinergitas Personil Polsek Ma'rang Bersama  Koramil 1421-05/ Ma'rang,  Pengamanan Sholat Idul Fitri 1444 M/2023 M
    Bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau dan Forkopimda Pantau Banjir Disejumlah Titik di Pangkajene
    Jaga Kamtibmas Tetap Aman, Personil Samapta Polres Singkawang Laksanakan Patroli
    Dengan Patroli Blue Light,  Personil Polsek Labakkang Sasar Obyek Vital dan Pemukiman Warga
    Pencairan Dana Pendidikan Mahasiswa Terkesan Dipersulit, Panitia Salah Ada Sanggahan Mahasiswa Salah  Berkas Langsung Batal  Terima Dana Pendidikan
    Gelar Jum’at Curhat, Kapolsek Bungoro Andi Alamsyah Tampung Aspirasi Warga Desa Bulu Cindea.
    Bhabinkamtibmas Polsek Bungoro Aipda Ansar Karim Hadiri Giat Forum Konsultasi Publik Di Kelurahan Sapanang.

    Ikuti Kami